PANDUAN SHALAT BERGAMBAR YANG MEMUDAHKAN ANDA UNTUK MENCONTOHNYA

-
Shalat adalah ibadah yang sangat penting yang harus dikerjakan oleh setiap muslim sesuai dengan yang dicontohkan oleh Rasulullah Saw.


Karena, beliau telah mencontohkan seluruh tata cara shalat, mulai dari takbiratul ihram hingga salam.


Bahkan, beliau juga telah menjelaskan sejumlah praktik shalat khusus dan dalam kondisi yang tidak biasa, misalnya shalat orang sakit, shalat gerhana, dan shalat khauf.


Dalam buku ini merangkum secara ringkas dan praktis tata cara shalat Nabi Saw, shalat orang sakit, shalat gerhana, dan shalat khauf berdasarkan Al-Quran dan As-Sunnah.


Disertai dengan gambar peraga menjadikan buku ini sangat praktis dan mudah dipraktikkan.


Buku ini juga dilengkapi dengan dzikir pagi dan sore.


Semoga kehadiran buku ini dapat menjadi pedoman bagi setiap muslim dalam beribadah kepada Allah Ta’ala.
-

Daftar Isi

-
-
-

Spesifikasi Buku

-
Judul : Tuntunan Shalat Bergambar

Penulis : Dr. Sai'id Ali bin Wahf Al-Qathani & Syaikh Abdullah bin Abdurrahman

Penerbit : Qiblatuna

Ukuran : 14 x 20.5

Cover : Soft Cover

Tebal : 268 Halaman

ISBN : 978-602-69062-7-4

Kenapa Anda Harus Memiliki Buku ini?

Shalat adalah amalan yang pertama dihisab di akhirat nanti. Untuk itu, sudah seharusnya kita menyempurnakan shalat dari mulai bacaan hingga gerakannya. Buku ini tidak hanya menjabarkan setiap bacaan shalat, tetapi dilengkapi dengan gambar yang memudahkan anda untuk menirukannya.
Khusyukan shalat dapat diraih ketika kita lancar dalam melantunkan doa shalat serta menunaikan gerakan shalat dengan benar. Buku ini akan menjadi referensi yang tepat bagi Anda untuk meraih kekhusyukan dalam shalat dengan cara menyempurnakan gerakan shalat.
Di dalamnya berisi tata cara shalat yang benar dalam berbagai kondisi, seperti shalat yang dicontohkan Nabi, tata cara shalat orang sakit, shalat gerhana, shalat khauf, dan dilengkapi dengan dzikir pagi dan sore.
Walaupun pembahasan buku ini sangat lengkap bukan berarti buku ini tebal dan berjilid-jilid, buku ini telah disusun secara efektif dan praktis untuk memudahkan Anda dalam mempelajarinya.

Berapa Harga Untuk Buku Langka ini?

Berapa Harganya?

298.000

Untuk Hari ini Saja!!

DISKON 50%



Hanya 149 Ribu


Promo akan berakhir dalam :

8JAM
45MENIT
41DETIK

SEGERA PESAN SEKARANG KARENA PROMO TERBATAS DAN AKAN BERAKHIR TANPA ADA PEMBERITAHUAN TERLEBIH DULU!!

-

SEBAGIAN KEUNTUNGAN AKAN DIGUNAKAN UNTUK

AKTIFITAS SOSIAL DAN DIWAKAFKAN PADA YANG BERHAK

MEMBELI SAMA DENGAN BERWAKAF

Garansi dan Pengiriman

-
Bisa COD / Bayar Di Tempat
Malas ke ATM dan tidak Punya Internet Banking..? atau Anda lebih nyaman bayar ketika barang sudah sampai? Tenang.. dengan berbelanja di toko kami, Anda bisa membayarnya setelah barang sampai alias COD. Transaksi Dijamin 100% AMAN!
-
Garansi Uang Kembali
Apabila barang yang di terima cacat / rusak / tidak sesuai gambar / tidak sesuai pesanan, bisa dikembalikan / direturn. Dan Garansi 100% Uang Kembali, jika barang tidak sampai.
-