BIAR HIDUPMU GAK GITU-GITU AJA, COBA MULAI DENGAN MEMPROGRAM ULANG PIKIRAN ANDA. BUKU INI MEMANDU ANDA MENGGAPAI KESUKSESAN DAN KEBAHAGIAAN DENGAN MEMPROGRAM ULANG PIKIRAN

-
Banyak manusia mengalami penderitaan tanpa pernah benar-benar tahu bagaimana awalnya dan cara terbebas darinya.


Ironisnya, banyak yang meyakini bahwa semua masalah disebabkan oleh takdir genetik dan kekuatan gaib yang semena-mena.


Buku ini menjelaskan bagaimana pikiran kita yang awalnya polos menyerap program-program negatif sejak kecil, yang kemudian terakit di dalam otak hingga membentuk kebiasaan dan kepribadian yang membatasi-diri.


Maka, satu-satunya solusi adalah dengan memprogram-ulang pikiran kita, menggantinya dengan pikiran baru yang lebih siap untuk sukses dan bahagia.


Dalam Breaking the Habit of Being Yourself, Joe Dispenza menggabungkan fisika quantum, neurosains, kimia otak, biologi, dan genetika untuk menunjukkan pada kita apa yang bisa dicapai semua orang demi memenuhi potensi sejatinya.


Tidak hanya pengetahuan teoretis, Anda pun akan memperoleh metode praktis untuk menciptakan perubahan yang terukur dalam hidup Anda.


Ribuan orang di dunia telah menggunakan prinsip-prinsip di buku ini untuk mengubah diri mereka dari dalam.


Begitu Anda mampu memprogram-ulang pikiran Anda, menghentikan kebiasaan menjadi diri lama Anda yang tidak efektif, hidup Anda tak akan pernah sama lagi!


“Kombinasi dahsyat dari sains mutakhir dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari.” (Gregg Braden, penulis The Divine Matrix)


“Panduan yang menghibur untuk membenahi sirkuit-sirkuit mental dan emosional Anda.” (Lynne McTaggart, penulis The Field)


“Joe Dispenza memetakan cara kerja tubuh dengan sangat baik sehingga tubuh sebagai ‘kuil Tuhan’ dapat dimasuki hingga relung-relung rahasianya.” (I Ketut Sandika, penulis Tantra: Ilmu Kuno Nusantara)


“Memberikan kerangka kerja praktis untuk kemajuan evolusi spiritual dari jiwa yang bersifat reseptif ke reflektif, hingga meditatif-kontemplatif.” (Aswar, pendiri Pure Consciousness Indonesia)

Tentang Penulis

Joe Dispenza (lahir 22 Maret 1962) adalah seorang dokter chiropraktik, pembicara internasional, dan penulis.


Di profil media sosialnya ia menggambarkan dirinya sebagai "Peneliti epigenetik, fisika kuantum & ilmu saraf", namun klaim ini telah dipertanyakan dan hanya ada sejumlah kecil publikasi ilmiah yang disajikan.


Dia telah mengunjungi lebih dari 33 negara untuk mengajar orang menciptakan kehidupan yang lebih bahagia dan lebih sehat.


Joe Dispenza juga seorang penulis buku terlaris; buku-bukunya termasuk "You Are The Placebo" dan "Breaking The Habit of Being Yourself."


Dia juga muncul di serial dokumenter "Rewired" dan film dokumenter Heal (film).


Pada film dokumenter Heal dan podcast yang diterbitkan 2018, dia berbicara tentang cedera tulang belakang dan bagaimana dia menangani proses penyembuhan.
-

Daftar Isi

-
-

Spesifikasi Buku

-
Judul : Breaking The Habit Of Being Yourself

Penulis : Dr. Joe Dispenza

Ukuran : 12 x 18 Halaman

Halaman : 411 Halaman

Sampul : Soft Cover

ISBN : 978-602-6799-57-9

Penerbit : Javanica

Kenapa Kamu Harus Memiliki Buku Ini?

Tak perlu hawatir jika Anda merasa hidup anda tidak menarik, tak perlu hawatir jika Anda merasa tak bahagia, tak perlu hawatir jika karir Anda masih di situ-situ aja. Buku ini membantu Anda untuk menciptakan kebahagiaan sendiri tanpa terpaku pada hal-hal yang belum Anda gapai.
Melalui buku ini Anda akan dipandu untuk memprogram ulang pikiran untuk kesuksesan dan kebahagiaan Anda, bisa jadi pikiran stres dan kacau saat ini, menjadikan Anda sulit untuk mendapatkan kebahagiaan.
Apa yang dipikirkan oleh kita, maka pengalaman itulah yang kelak akan terjadi, melalui buku ini Anda akan bisa menata kembali pikiran dan keinginan dengan sistematis sehingga memudahkan untuk mencapai goals / tujuan pribadi Anda.
Materi buku ini ditulis oleh seorang ahli neourologi dan neurosains, yang aktif sebagai praktisi dan motivator ternama. Ketika membaca buku ini, Anda seakan dituntun untuk memulihkan pribadi Anda menjadi lebih baik.

Berapa Harga Untuk Buku Langka Ini?

Berapa Harganya?

358.000

Khusus Hari ini Saja!!



DISKON 50%



Hanya 179 Ribu



Promo akan berakhir dalam :

13JAM
51MENIT
12DETIK

SEGERA PESAN SEKARANG KARENA PROMO TERBATAS DAN AKAN BERAKHIR TANPA ADA PEMBERITAHUAN TERLEBIH DULU!!

-

SEBAGIAN KEUNTUNGAN AKAN DIGUNAKAN UNTUK

AKTIFITAS SOSIAL DAN DIWAKAFKAN PADA YANG BERHAK

MEMBELI SAMA DENGAN BERWAKAF

Garansi dan Pengiriman

-
Bisa COD / Bayar Di Tempat
Malas ke ATM dan tidak Punya Internet Banking..? atau Anda lebih nyaman bayar ketika barang sudah sampai? Tenang.. dengan berbelanja di toko kami, Anda bisa membayarnya setelah barang sampai alias COD. Transaksi Dijamin 100% AMAN!
-
Garansi Uang Kembali
Apabila barang yang di terima cacat / rusak / tidak sesuai gambar / tidak sesuai pesanan, bisa dikembalikan / direturn. Dan Garansi 100% Uang Kembali, jika barang tidak sampai.
-