ANDALUSIA : SEJARAH LENGKAP DARI AWAL PENAKLUKAN MUSLIM HINGGA JATUHNYA GRANADA (92-897 H/711-1492 M)

-
Andalusia—sekarang Spanyol dan Portugal—pernah menjadi mercusuar peradaban Islam di Eropa.


Keagungan dan kemajuannya bahkan hampir setara dengan pusat peradaban Islam di Damaskus (Daulah Umayyah) dan di Baghdad (Daulah Abbasiyyah).


Tak hanya dari aspek fisik berupa arsitektur bangunan dan tata kota, tetapi juga dari aspek ilmu pengetahuan, seni dan budaya, tata kelola masyarakat dan pemerintahan, organisasi militer, dan lainnya.


Banyak buku tentang Andalusia pada era Islam. Namun, jarang sekali yang mengulas secara runut, detail, dan ilmiah, berdasarkan literatur muslim dan Eropa, bagaimana proses pembangunan peradaban itu dari titik awal hingga puncak, kemudian runtuh.


Buku ini akan mengungkap dan memaparkan bagaimana proses-proses itu dimulai dari penaklukan muslim oleh Thariq bin Ziyad dan Musa bin Nushair (92 H) hingga jatuhnya Granada (897 H) yang menandai berakhirnya era peradaban Islam di Eropa.


Detail sekali disebutkan tokoh-tokoh penakluk Andalusia dan lawan-lawannya, jalan cerita seputar penaklukan, hingga terbentuk pemerintahan muslim selama tujuh periode, yaitu dari periode wali, amir, khalifah, thawaif, murabithun, muwahhidun, hingga Kerajaan Granada.


Juga peristiwa-peristiwa dan kemajuan-kemajuan penting pada setiap periode yang jarang dieksplorasi lebih dalam di buku-buku bertema sejenis.

Tanggapan Pembaca Pada Buku Ini

“Jauh dari elegi dan tangisan menyayat, buku ini adalah harta karun yang nyata bagi siapa saja yang ingin belajar tentang sejarah Islam Andalusia.”

—Goodreads 


“Inilah buku terbaik yang merangkum sejarah panjang Andalusia dalam satu jilid. Kemampuan penulisnya dalam memahami, menganalisis, dan menimbang banyak sumber rujukan begitu baik. Saya merekomendasikan buku ini kepada siapa saja yang ingin mengetahui gambaran umum sejarah Andalusia, karena dalam buku ini berpadu kuat antara kerja ilmiah yang solid dengan jiwa Islam yang jujur.”

—Goodreads

Sekilas Tentang Penulis

DR.ABDURRAHMAN ALI AL-HAJJI. Lahir di Miqdadiyah, Irak, tahun 1935, dan wafat di Madrid, Spanyol, awal tahun 2021.


Menyelesaikan kuliah pascasarjana bidang kajian Semitik di Fakultas Filsafat dan Sastra Universitas Madrid, kemudian memperoleh gelar doktor dalam bidang hubungan diplomatik Andalusia dan Eropa Barat dari Universitas Cambridge, Inggris, tahun 1966.


Lalu, memperoleh gelar profesor dari Universitas Baghdad pada tahun 1979.


Mengajar sejarah Islam di beberapa universitas di Timur Tengah, seperti Universitas Baghdad (Irak), Universitas al-Malik Sa’ud (Arab Saudi), Universitas Emirat (UEA), Universitas Kuwait, Universitas Shana’a (Yaman), dan Universitas Bahrain. 


Beberapa karyanya antara lain: al-Hadhȃrah al-Islȃmiyyah fi al-Andalus (1969), Andalusiyyȃt (1969), Tȃrȋkh al-Mȗsiqi al-Andalusiyah (1969), Ma’a al-Andalus Liqȃ’ wa Du’ȃ (1980), Adhwa’ ‘ala al-Hadhȃrah wa at-Turȃts (1987), Ibnu Zaidun as-Safȋr al-Wasȋth (1987), Tȃrȋkhunȃ Man Yaktubuh? (1997), Nazharȃt fi Dirȃsah at-Tȃrȋkh al-Islȃmi (1999), as-Sȋrah an-Nabawiyah Manhajiyah Dirȃsatuha wa Isti’rȃdh Ahdȃtsiha (1999), al-‘Alȃqȃt ad-Diblumasiyah baina al-Andalus wa Bizanthah (2003), dan Hijrah ‘Ulamȃ’ al-Andalus Lada Suqȗth Gharnathah (2003).
-

Daftar Isi

-
-
-
-
-

Spesifikasi Buku

-
Judul : Andalusia

Terjemahan Dari : At-Tarikh al-Andaluisy min al-Fath al-Islamy hatta Suquth Gharnathah (92-987 H/711-1492)

Penulis : Dr. Abdurrahman Ali-Hajji

Terbitan : Dar al-Qalam, Damaskus, 1981

Bahasa : Indonesia

Penerjemah : Rony Nugroho

Penerbit : Alvabet

Ukuran : 13.5 x 20.5 cm

Sampul : Soft Cover

Tebal : 683 Halaman

Kenapa Anda Harus Memiliki Buku Ini?

Sudah sepatutnya seorang muslim mengetahui sejarah peradaban Islam zaman dulu hingga sekarang. Buku ini merupakan salah satu kepingan sejarah yang bisa mengantarkan Anda untuk mengenali sejarah peradaban Islam.
Banyak buku tentang Andalusia , namun jarang sekali yang mengulas secara runut, detail, dan ilmiah berdasarkan literatur muslim dan Eropa. Buku ini mengungkap dan memaparkan bagaimana proses-proses itu dimulai.
Buku ini ditulis berdasarkan literatur-literatur Andalusia baik berupa cetakan maupun manuskrip. Literatur tersebut dikaji secara konsisten dalam waktu yang lama secara serius, tekun, dan sabar.
Buku ini sangat layak dijadikan rujukan utama untuk mata kuliah sejarah. Buku ini telah memenuhi sebagian besar atau semua karakteristik karya ilmiah sehingga membuatnya cocok dijadikan bahan rujukan sejarah.
Bahasan ini dimulai dari penaklukan muslim oleh Thariq bin Ziyad dan Musa bin Nuhir (92 H) hingga jatuhnya Granada (897 H) yang menandai berakhirnya era peradaban Islam di Eropa.
Membahas sejarah Andalusia secara ditail hingga disebutkan tokoh-tokoh penaklukan Andalusia dan lawan-lawannya, membahas jalan cerita seputar penaklukan, hingga terbentuk pemerintahan muslim selama tujuh periode, yaitu periode wali, amir, khalifah, thawaif, murabithun, muwahhidun, Hingga Kerajaan Granada.

Testimoni Pelanggan Kami

-
-

Pengiriman Barang Setiap Hari

-
-

Berapa Harga Untuk Buku Ini?

Berapa Harganya?

498.000

Khusus Untuk Hari ini Saja!!


DISKON 50%



Hanya 249 Ribu

2JAM
47MENIT
10DETIK

SEGERA PESAN SEKARANG KARENA PROMO TERBATAS DAN AKAN BERAKHIR TANPA ADA PEMBERITAHUAN TERLEBIH DULU!!

-

Garansi dan Pengiriman

Semua buku di Toko Kami ORIGINAL 100% (ASLI/LANGSUNG DARI PENERBIT).
Apabila Buku yang anda beli ternyata PALSU/KW/REPRO/FOTO COPY uang anda Kami kembalikan 100%.
FREE Packing menggunakan lapisan kardus/Buble Wrap. Pesanan Anda diapastikan rapi dan aman.
Pesanan bisa dikirim dulu ( COD ), boleh bayar nanti saat buku ini sampai di tempat Anda.
Resiko pengiriman Kami tanggung, jika barang tidak sampai atau rusak.
Boleh retur apabila ada produk yang cacat atau tidak sesuai gambar. Ongkir retur bolak balik Kami Ganti.
Order dan pembayaran sebelum jam 12 Siang, pesanan Anda dikirim di hari yang sama.

Yuk Beli Buku Sambil Wakaf Supaya Kebaikannya Terus Mengalir!

Coba bayangkan saat kita membeli ikan, kemudian mendapatkan hadiah kolamnya.


Coba bayangkan saat kita membeli satu butir kelapa kemudian mendapatkan hadiah pohonnya.


Dan coba bayangkan saat kita membeli sebuah baju, kemudian dihadiahi tokonya.


Mungkin ini seperti mustahil.


Ya, sangat mustahil.


Namun percayakah Anda..?

Dengan membeli buku di toko Kami, selain mendapatkan buku yang dibutuhkan, Anda pun ikut membantu menyiapkan generasi Qurani secara otomatis.

Karena sebagian keuntungan bersih penjualan buku ini akan dipakai untuk Pembebasan lahan dan pembangunan Pesantren Darul Maula yang memberikan pelayanan GRATIS kepada seluruh santrinya.

Sehingga Anda menjadi bagian dari pemilik saham kebaikan yang Kami kembangkan.
-
-
-
-
-
-
Jadi tunggu apalagi...???

Segera miliki buku ini...!!!
-
Lalu persiapkan diri Anda dalam menjalani kehidupan dengan taburan kebahagiaan.

Karena apa yang telah Anda keluarkan, cepat atau lambat akan menjadi sumber mata air kebahagiaan yang berlimpah...

Semoga berbahagia selalu. Aamiin
-